Rabu, 12 Oktober 2016

Suikoden II - JRPG Terbaik sepanjang masa!

Mock up suikoden 2 yang saya buat sendiri ketika kerja praktik Menjadi salah seorang dari divisi muda sebuah pasukan besar dan ditakuti merupakan sebuah kebanggaan, namun divisi tersebut ternyata merupakan tumbal dari negara highland untuk menyulut api peperangan setelah perdamaian...

Roket Raket Devlog #4 - New Packaging

Sudah lama tidak update tentang Roket Raket, oke, jadi Card Game roket raket baru saja selesai melakukan produksi kedua setelah dulu melakukan produksi untuk persiapan IN.GAME dan box roket raket habis tak tersisa setelahnya. Kali ini Roket Raket di produksi untuk persiapan event...

Minggu, 09 Oktober 2016

Sabtu, 08 Oktober 2016

Memulai startup studio game

Tentulah sebuah hal yang menarik ketika kita mampu untuk membuat game yang kemudian bermimpi agar bisa membangun sebuah studio game dibawah naungan kita dengan tujuan tujuan yang kita inginkan, tetapi, apakah yakin? sebelum memulai membuat startup studio game ada beberapa faktor...

Melawan rasa malas dalam Produktifitas

Studio game atau tim pembuatan game sudah dibuat, project sudah banyak, banyak yang harus dikerjakan, banyak yang harus di selesaikan. Tetapi pada suatu titik, entah kenapa ada rasa jenuh, bosan, atau malas ya. Ini bahaya, apalagi di dunia industri, produktifitas adalah segalanya....

Minggu, 02 Oktober 2016

FIFA 15 - Selangkah lebih maju menuju kesempurnaan

Ini tahun 2016, lalu FIFA 2017 sudah rilis, kenapa yang di review FIFA 15? ya, hal itu dikarenakan terdapat beberapa hal pada game ini yang merupakan titik balik kesempurnaan game ini menjadi lebih sempurna untuk dikembangkan ke depannya. Sepak bola, adalah olahraga yang...